Singapura adalah negara yang amat kaya. Tetapi bukankah Indonesia juga negara yang amat kaya raya? Dengan jumlah penduduk Indonesia jauh lebih banyak dari Singapura seharusnya Indonesia lebih kaya dari Singapura.
Tetapi nyatanya Singapura lah yang mampu membangun pendidikan terbaik melalui tangan-tangan terbaik yang mereka punya dalam pemerintahan. Khususnya mereka yang bergerak di bidang pendidikan. Singapura selalu memantau perkembangan dan potensi yang di miliki oleh para siswanya.
Pemerintah Singapura selalu ingin memastikan bahwa semua fasilitas dan transportasinya berjalan dengan baik dan teratur. Kurikulum Singapura patut untuk di banggakan karena kurikulum Singapura sangat tertata rapi dan membanggakan. Pembagiannya pun jelas antara TK, Sekolah Dasar bahkan sampai Perguruan Tinggi.
Ini lah yang membuat Singapura memiliki tanggapan positif tentang pendidikan dan dapat menarik minat para mahasiswa dari negara lain.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog Archive
-
▼
2013
(49)
-
▼
July
(15)
- Ada ga sih orang males-malesan di Singapore?
- SINGLISH is Shiok
- 10 Hal Yang Bisa Dilakukan Di Singapura Untuk Meng...
- Dalhousie Obelisk – Awal dari Perdagangan Bebas di...
- S.E.A Aquarium
- Bangunan Unik di Singapura, Duo Tower Kampung Glam
- Perusahaan Asal Singapura, Zensorium, Perkenalkan ...
- Keunggulan Pelayanan Klinis di Singapore
- Kenggulan Pendidikan di Singapura
- Sejarah Ringkas Singapore
- Museum Tertua di Singapore
- Design Kabel Gantung Lah yang di Pilih Untuk membu...
- Presiden Pertama Singapura Orang Indonesia
- Iseng-iseng ikutin gosip
- Song of the Sea
-
▼
July
(15)
No comments:
Post a Comment